Pendampingan PKBH Klitih Gedong Kuning
Pusat Konsultasi Bantuan Hukum (PKBH) FH UGM, sebagai lembaga bantuan hukum berbasis kampus, mempunyai 3 kegiatan utama, yaitu: Konsultasi, pendampingan, dan penyuluhan hukum. PKBH FH UGM saat ini sedang melakukan pendampingan bantuan hukum dalam perkara 123/Pid.B/2022/PN.Yyk. dengan Terdakwa Hanif Aqil Amrulloh (HAA) alias Batang bin Slamet Riyadi dan 124/Pid.B/2022/PN.Yyk. denganTerdakwa Muhammad Musyaffa Affandri (MAA) alias […]
Pendampingan PKBH Klitih Gedong Kuning Read More »