SDG 17: Kemitraan untuk Mencapai Tujuan

Evaluasi Pelaksanaan Kurikulum Program Studi Doktor Ilmu Hukum 2024

Program Studi Doktor Ilmu Hukum selenggarakan Evaluasi Pelaksanaan Kurikulum pada hari Rabu (05/06/2024) di ruang B.5.4 FH UGM. Evaluasi ini dihadiri oleh 19 peserta di antaranya Ketua Prodi, Prof. M. Hawin, S.H., LL.M., Ph.D, Sekretaris Prodi, Dr. Khotibul Umam, S.H., LL.M, narasumber sebagai perwakilan pengampu mata kuliah yaitu Prof. Dr. Nurhasan Ismail, S.H., M.Si., Prof. […]

Evaluasi Pelaksanaan Kurikulum Program Studi Doktor Ilmu Hukum 2024 Read More »

Kerja Sama Magister Hukum Bisnis dan Kenegaraan FH UGM dengan BKD Kediri

Magister Hukum Bisnis dan Kenegaraan Fakultas Hukum UGM telah mengadakan rapat koordinasi dengan Badan Kepegawaian Daerah Kediri pada Rabu (5/6/2024). Rapat koordinasi ini dilaksanakan untuk membahas lebih lanjut mengenai teknis pengadaan kelas kerja sama. Melalui kerja sama ini, BKD Kediri akan mendaftarkan para pegawainya ke prodi Magister Hukum Bisnis dan Kenegaraan. Adapun kerja sama ini

Kerja Sama Magister Hukum Bisnis dan Kenegaraan FH UGM dengan BKD Kediri Read More »

MHBK Raih Juara Umum dalam PORCIA 2024

Pekan Olahraga Justicia atau Porcia merupakan ajang kompetisi olahraga tahunan yang diselenggarakan oleh Departemen Olahraga Dewan Mahasiswa Justicia Fakultas Hukum UGM. Porcia sendiri telah menjadi agenda rutin sejak 2002 silam. Pelaksanaan Porcia 2024 berlangsung pada 4-25 Mei 2024. Pada tahun ini, Porcia mengusung tema “Retro Fun” yang memiliki makna bahwa melalui nostalgia dan kegembiraan pada

MHBK Raih Juara Umum dalam PORCIA 2024 Read More »

Upacara Penandatanganan MOU dan Simposium: Mengokohkan Kemitraan antara Fakultas Hukum Indonesia dan Korea

Jumat (24/05/2024) telah digelar Upacara Penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) dan Simposium di Schubert Hall, President Hotel, Seoul, Korea. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Asosiasi Dekan Fakultas Hukum Indonesia dan Asosiasi Sekolah Hukum Korea. Upacara dan Simposium ini bertujuan untuk mempererat kerja sama akademik antara kedua negara. Dalam kegiatan tersebut, Universitas Gadjah Mada (UGM) hadir dengan

Upacara Penandatanganan MOU dan Simposium: Mengokohkan Kemitraan antara Fakultas Hukum Indonesia dan Korea Read More »

Academic Benchmarking Fakultas Hukum UGM dengan Graduate School of Law National Institute of Development Administration (NIDA)

UGM terus memperkokoh jati dirinya sebagai World Class Research University (WCU). Hal ini ditunjukkan dengan kunjungan-kunjungan delegasi Fakultas Hukum UGM ke berbagai Perguruan Tinggi bereputasi di luar negeri. Salah satunya adalah kunjungan delegasi Fakultas Hukum UGM ke Graduate School of Law National Institute of Development Administration (NIDA) di Thailand yang dilaksanakan pada tanggal Kamis (16/05/2024).

Academic Benchmarking Fakultas Hukum UGM dengan Graduate School of Law National Institute of Development Administration (NIDA) Read More »

Mariano Marcos State University College of Law Kunjungi Pusat Konsultasi dan Bantuan Hukum FH UGM

Mariano Marcos State University College of Law yang berlokasi di Ilocos Norte, Filipina melakukan kunjungan ke Universitas Gadjah Mada pada Ranu (2/02/202)4. Kunjungan tersebut diwakili oleh Josiah Patrick Bagayas selaku Head of Center of Legal Aid and Advocacy. Kunjungan ke UGM ini merupakan kunjungan yang bertujuan untuk diskusi dengan Pusat Konsultasi dan Bantuan Hukum UGM

Mariano Marcos State University College of Law Kunjungi Pusat Konsultasi dan Bantuan Hukum FH UGM Read More »

Penyuluhan Hukum Suluh Praja di Kalurahan Wukirsari: Pemahaman Hukum dan Solusi Terhadap Permasalahan Masyarakat untuk Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan

Penyuluhan Hukum Suluh Praja yang diselenggarakan di Kalurahan Wukirsari pada Jumat (22/02/2024) merupakan upaya kolaboratif antara Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada dan Kejaksaan Tinggi Daerah Istimewa Yogyakarta (Kejati DIY) dalam mendukung pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan  atau Sustainable Development Goals. Kerja sama ini terutama mendukung SDGs poin ke 17 yaitu Kemitraan untuk Mencapai Tujuan. Acara ini

Penyuluhan Hukum Suluh Praja di Kalurahan Wukirsari: Pemahaman Hukum dan Solusi Terhadap Permasalahan Masyarakat untuk Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan Read More »

Scroll to Top