Peningkatan Integritas Mahasiswa Pascasarjana Melalui Kuliah Perdana
Mahasiswa baru program pascasarjana Fakultas Hukum UGM menghadiri kuliah perdana pada Sabtu (30/7) lalu. Linda Yanti Sulistiawati, S.H., M.Sc., Ph.D dalam laporannya selaku Wakil Dekan Bidang Akademik dan Kemahasiswaan mengatakan hampir 400 mahasiswa pascasarjana diterima pada tahun ajaran 2016/2017. Mahasiswa-mahasiswa tersebut terbagi dalam 6 program studi S-2 dan 1 program studi S-3. Kuliah perdana kali […]
Peningkatan Integritas Mahasiswa Pascasarjana Melalui Kuliah Perdana Read More »

