Pusat Konsultasi dan Bantuan Hukum

Pusat Konsultasi dan Bantuan Hukum FH UGM (PKBH FH UGM) adalah salah satu unit di lingkungan Fakultas Hukum UGM yang memiliki kegiatan menyelenggarakan konsultasi hukum, pendampingan hukum, dan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang diwujudkan melalui penyuluhan hukum serta penyelenggaraan kegiatan Pendidikan Khusus Profesi Advokat.

Main Activities

Head of PKBH

Dani Krisnawati (Dr., Dra., S.H., M.Hum.)

Sekretaris :
Muhammad Jibril, S.H., M.PrivateLaw
Sartika Intaning Pradhani (S.H., M.H.)

Address & Contact Info

Gedung IV Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada, Jalan Socio Justicia No 01, Bulaksumur, Sleman.

pkbh@ugm.ac.id

Penyuluhan Hukum 2022

Scroll to Top