SDG 11: Kota dan Pemukiman yang Berkelanjutan

Perpustakaan FH UGM Kembangkan Layanan Inklusif untuk Mewujudkan Akses Pengetahuan yang Berkelanjutan

Perpustakaan Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada (FH UGM) menegaskan perannya sebagai perpustakaan khusus berbasis inklusi sosial dengan mengembangkan berbagai layanan, program, dan ruang yang berorientasi pada kolaborasi, pemberdayaan, serta keterbukaan akses bagi seluruh sivitas akademika dan masyarakat luas. Sebagai bagian dari institusi pendidikan tinggi, Perpustakaan FH UGM tidak hanya berfungsi sebagai pusat informasi hukum, tetapi […]

Perpustakaan FH UGM Kembangkan Layanan Inklusif untuk Mewujudkan Akses Pengetahuan yang Berkelanjutan Read More »

FH UGM Terapkan Aturan Merokok Melalui Peraturan Dekan 2023

Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada (FH UGM) menerapkan kebijakan baru terkait aktivitas merokok di lingkungan kampus melalui Peraturan Dekan (Perdek) tahun 2023. Aturan ini menegaskan bahwa kegiatan merokok hanya diperbolehkan di area-area khusus yang telah ditetapkan oleh fakultas. Kebijakan tersebut bertujuan menjaga keseimbangan antara hak perokok untuk menjalankan kebiasaannya dan kenyamanan sivitas akademika lain yang

FH UGM Terapkan Aturan Merokok Melalui Peraturan Dekan 2023 Read More »

Penyuluhan Hukum Suluh Praja di Kalurahan Tirtonirmolo mengenai Tanah Kas Desa dan Waris Pertanahan

Rabu (26/2/2025), Fakultas Hukum UGM melalui Unit Kerja Pusat Konsultasi Bantuan Hukum (PKBH) bekerja sama dengan Kejaksaan Tinggi DIY telah sukses melaksanakan kegiatan Penyuluhan Hukum “Suluh Praja” di Kantor Kalurahan Tirtonirmolo, Kec. Kasihan, Kab. Bantul, Provinsi DIY. Penyuluhan hukum bersama Kejaksaan Tinggi DIY ini bertujuan untuk memberikan wawasan dan pengetahuan hukum kepada para peserta yang

Penyuluhan Hukum Suluh Praja di Kalurahan Tirtonirmolo mengenai Tanah Kas Desa dan Waris Pertanahan Read More »

Penyuluhan Hukum Suluh Praja di Kalurahan Timbulharjo: Menambah Wawasan terkait Pemanfaatan Tanah Kas Desa dan Pengaturan Kekerasan dalam Rumah Tangga

Fakultas Hukum UGM melalui Unit Kerja Pusat Konsultasi Bantuan Hukum (PKBH) bekerja sama dengan Kejaksaan Tinggi DIY telah sukses melaksanakan kegiatan Penyuluhan Hukum “Suluh Praja” di Kantor Kalurahan Timbulharjo, Kec. Sewon, Kab. Bantul, Provinsi DIY, Rabu (26/2/2025). Penyuluhan hukum bersama Kejaksaan Tinggi DIY ini bertujuan untuk memberikan wawasan dan pengetahuan hukum kepada para peserta yang

Penyuluhan Hukum Suluh Praja di Kalurahan Timbulharjo: Menambah Wawasan terkait Pemanfaatan Tanah Kas Desa dan Pengaturan Kekerasan dalam Rumah Tangga Read More »

Penyuluhan Hukum di Kalurahan Sendangagung Bahas Tanas Kas Desa, Pewarisan Tanah dalam Hukum Islam, dan Kekerasan Dalam Rumah Tangga

Fakultas Hukum UGM melalui Unit Kerja Pusat Konsultasi Bantuan Hukum (PKBH) bekerja sama dengan Kejaksaan Tinggi DIY telah sukses melaksanakan kegiatan Penyuluhan Hukum “Suluh Praja” di Kantor Kalurahan Sendangagung, Kec. Minggir, Kab. Sleman, Provinsi DIY, Senin (24/2/2025). Penyuluhan hukum ini bertujuan untuk memberikan wawasan dan pengetahuan hukum kepada para peserta yang hadir, yaitu perangkat kalurahan

Penyuluhan Hukum di Kalurahan Sendangagung Bahas Tanas Kas Desa, Pewarisan Tanah dalam Hukum Islam, dan Kekerasan Dalam Rumah Tangga Read More »

Fakultas Hukum UGM Selenggarakan Penyuluhan Hukum Suluh Praja di Kalurahan Tridadi Guna Menambah Wawasan terkait Hukum Ketenagakerjaan dan Pengaturan Tanah Kas Desa di DIY

Fakultas Hukum UGM melalui Unit Kerja Pusat Konsultasi Bantuan Hukum (PKBH) bekerja sama dengan Kejaksaan Tinggi DIY telah sukses melaksanakan kegiatan Penyuluhan Hukum “Suluh Praja” di Kantor Kalurahan Tridadi, Kec. Sleman, Kab. Sleman, Provinsi DIY, pada Senin, (24/2/2025).  Penyuluhan hukum ini bertujuan untuk memberikan wawasan dan pengetahuan hukum tentang isu hukum yang kerap terjadi kepada

Fakultas Hukum UGM Selenggarakan Penyuluhan Hukum Suluh Praja di Kalurahan Tridadi Guna Menambah Wawasan terkait Hukum Ketenagakerjaan dan Pengaturan Tanah Kas Desa di DIY Read More »

Memiliki Referensi Bersubjek Hukum Lengkap, Perpustakaan Fakultas Hukum Terbuka untuk Civitas Non Universitas Gadjah Mada

Perpustakaan Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada (FH UGM) merupakan salah satu perpustakaan khusus di bidang hukum yang memiliki koleksi lengkap dan komprehensif, baik dalam lingkup nasional maupun internasional. Koleksi yang tersedia mencakup berbagai literatur hukum, peraturan perundang-undangan, putusan pengadilan, jurnal ilmiah, buku teks, serta karya ilmiah sivitas akademika FH UGM. Untuk memperluas jangkauan dan kemudahan

Memiliki Referensi Bersubjek Hukum Lengkap, Perpustakaan Fakultas Hukum Terbuka untuk Civitas Non Universitas Gadjah Mada Read More »

Delegasi FH UGM Sabet Beragam Penghargaan dalam Semar Law Festival 2024

Delegasi Soedikno Mertokusumo dari Universitas Gadjah Mada (UGM) sukses meraih 4 penghargaan dalam Semar Law Festival 2024 yang diselenggarakan Universitas Sebelas Maret (UNS). Kompetisi ini mencakup National Essay Competition dan Focus Group Discussion (FGD) dengan tema “Tantangan Implementasi Pajak Karbon di Indonesia.” Tim Soedikno Mertokusumo terdiri dari dua mahasiswa, Muhammad Bintang dan Fidela Novanda Pieris,

Delegasi FH UGM Sabet Beragam Penghargaan dalam Semar Law Festival 2024 Read More »

FH UGM Gelar Edukasi Pengelolaan Sampah Berkelanjutan  di Kalurahan Banjararum Kapanewon Kalibawang Kulon Progo

Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada mengadakan kegiatan penyuluhan hukum tentang pengelolaan sampah berkelanjutan di Balai Desa Kalurahan Banjararum Kapanewon Kalibawang, Kabupaten Kulon Progo, pada Rabu (2/10/2024), pukul 09.00 WIB – 12.00 WIB.  Dua dosen Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada menjadi narasumber dalam acara penyuluhan tersebut, yaitu Dr. Fajar Winarni, S.H., M.Hum. dan Dr. Rr. Dinarjati

FH UGM Gelar Edukasi Pengelolaan Sampah Berkelanjutan  di Kalurahan Banjararum Kapanewon Kalibawang Kulon Progo Read More »

Optimalisasi Tanah Kalurahan di Daerah Istimewa Yogyakarta, Keluarga Magister Hukum Litigasi Fakultas Hukum UGM Adakan Penyuluhan Hukum

Dalam upaya menghadapi tantangan pengelolaan tanah kalurahan, Keluarga Magister Hukum Litigasi Fakultas Hukum Universitas Gadjah Mada (UGM) menyelenggarakan penyuluhan hukum bertajuk “Optimalisasi Tanah Kalurahan di D.I.Y: Strategi Hukum dan Pendekatan Terbaik”. Kegiatan ini dilaksanakan pada Selasa (1/10/2024) di Kalurahan Canden, Kapanewon Jetis, Kabupaten Bantul. Penyuluhan berlangsung dari pukul 09.00 hingga 11.40 WIB.  Diharapkan dengan adanya

Optimalisasi Tanah Kalurahan di Daerah Istimewa Yogyakarta, Keluarga Magister Hukum Litigasi Fakultas Hukum UGM Adakan Penyuluhan Hukum Read More »

Scroll to Top