Bantuan Penulisan Buku Nasional
Deskripsi
Unit Riset dan Publikasi (URP) menyediakan dana bantuan untuk penulisan buku di penerbit nasional. Dosen di Fakultas Hukum UGM dapat mengajukan proposal untuk menuliskan buku dengan diberi waktu hingga satu tahun untuk pengerjaannya. Pendanaan ini ditujukan agar dapat memacu penulisan buku yang bermanfaat baik bagi akademisi dan peneliti lainnya, mahasiswa dan penuntut ilmu, serta untuk masyarakat luas secara umum.
- Isi Survey Tracking (Wajib)
Apakah Anda pernah menerbitkan publikasi karya ilmiah? Bila pernah, silakan isi Form Publication Tracking.
- Dokumen yang perlu disiapkan
- Judul tentatif
- Penulis dan anggota tim (jika ada)
- Sinopsis buku (maksimal 600 kata)
- Urgensi adanya buku dan keunikan buku (600 kata)
- Draft buku yang bertema sama yang menjadi pertimbangan pada angka 4
- Usulan waktu pengerjaan
- Outline penulisan tentatif
- Rencana penerbit tujuan
- Sampel draft dari salah satu bab dari rancangan buku
- Panduan Lengkap
- Template Proposal